home icon
search icon
menu icon

> Berita > Professor Lecturing in Additive Manufacturing

Professor Lecturing in Additive Manufacturing

Dipublikasi Pada

18 September 2024

Dipublikasi Oleh

Reisya Ichwani S.Si., M.Sc., Ph.D.

Professor Lecturing in Additive Manufacturing
Thumbnail Professor Lecturing in Additive Manufacturing
Program Studi Teknik Mesin USU mengadakan International Lecture pada 17 September 2024 bersama Faculty Member UTeM yang membahas teknologi terbaru dalam Additive Manufacturing, disambut antusias oleh mahasiswa dan dosen.

Pada tanggal 17 September 2024 kemarin, Program Studi Teknik Mesin baru saja mengadakan International Lecture dari Universiti Teknikal Malaysia Melaka (UTeM). Beliau merupakan Faculty Member dari Teknik Mesin UTeM dan sekaligus Manager dari Center of Excellence UTeM juga Kepala Laboratorium dalam bidang Manufacturing/3D Printing and Innovation. 

Acara ini disambut antusias oleh mahasiswa Teknik Mesin USU, terutama yang mengambil mata kuliah Additive Manufacturing. Tidak hanya mahasiswa, para dosen juga terlihat mengikuti kuliah tamu internasional ini. Kegiatan seperti ini diharapkan mampu memperkaya pengetahuan mahasiswa dan para dosen dalam area terkini dari Emerging Additive Manufacturing Technology.

Berita